Label: sekilasjabar.co
Peci Alus Jilid II Kembali Hadir Setelah 2 Tahun Vakum
Bandung, sekilasjabar.co - Setelah vakum dua tahun sejak pandemi meningkat, akhirnya Pekan Cibaduyut Agamis LKK Ulama dan Umaro Bersatu (Peci Alus) jilid II kembali...
Pastikan Armada Bus Patuhi Regulasi, Dishub Kota Bandung Lakukan Inspeksi
Bandung, sekilasjabar.co - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung kembali melakukan inspeksi keselamatan (ramp check) di terminal Cicaheum, Kamis, 14 April 2022. Dari hasil pengecekan,...
Pemkot dan Baznas Kota Bandung Bagikan Ribuan Paket Bantuan Sosial
Bandung, sekilasjabar.co - Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung dan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bandung menebar ribuan paket bantuan kepada sejumlah pihak.
Bantuan tersebut secara...
Ema Sebut Tak Ada Sengketa Pengadaan Lahan Tanah Jalan Tol Getaci...
Bandung, sekilasjabar.co - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bandung, Ema Sumarna memastikan lahan yang akan digunakan pembangunan jalan tol Gedebage Tasikmalaya Cilacap (Getaci) tak bersengketa.
"Lahan...
Lahan Terbatas di Dua Kelurahan Kota Bandung Akan Dioptimalisasi Jadi Ruang...
Bandung, sekilasjabar.co - Bersama mahasiswa Prodi Arsitektur Universitas Pendidikan Indonesia (UPI), Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung akan mengoptimalisasi lahan terbatas di dua kelurahan, yakni Kelurahan...
Dinkes dan Polrestabes Bandung Sediakan Pos Vaksin di Sejumlah Titik
Bandung, sekilasjabar.co - Perkembangan vaksinasi di Kota Bandung semakin meningkat. Data terbaru dari Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung, tercatat vaksin dosis 3 telah menyentuh...
Polrestabes Bandung Siapkan 33 Pos Jelang Mudik Lebaran
Bandung, sekilasjabar.co - Jelang mudik Idulfitri 1443 mendatang, Polrestabes Bandung menyiapkan rekayasa lalu lintas dan 33 pos pengamanan (pos pam) serta pos pelayanan (pos...
Dishub Kota Bandung Kerahkan 7.000 Bus Angkut Pemudik Tahun Ini
Bandung, sekilasjabar.co - Menyambut kabar baik dari pemerintah pusat terkait izin mudik di Idulfitri tahun ini, Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung tengah mempersiapkan segala fasilitas...
Bazar Minyak Goreng Ramadan Kota Bandung Berikan Harga Murah
Bandung, sekilasjabar.co - Masyarakat Kota Bandung kembali mendapat akses minyak goreng murah. Pada acara Bazar Minyak Goreng Ramadan Bersama PW Nahdlatul Ulama Jawa Barat,...
Mau Mudik? Buruan Ikut Vaksin Booster!
Bandung, sekilasjabar.co - Target vaksinasi ketiga atau booster di Kota Bandung jelang Idulfitri nyaris tercapai. Saat ini, Kota Bandung telah mencapai 27 dari 30...
Bantuan Sembako dari Raja Salman disalurkan Oleh Baznas dan Pemkot Bandung
Bandung, sekilasjabar.co - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bandung bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menyalurkan bantuan dari Pemerintah Arab Saudi. Bantuan terdiri dari...
Sambil Ngabuburit, Yuk Olah Sampah Jadi Kompos
Bandung, sekilasjabar.co - Ngabuburit ke taman atau ke mal? Sepertinya sudah terlalu mainstream.
Menunggu waktu berbuka sepertinya bisa semakin keren jika bisa menghasilkan sesuatu yang...
Jelang Liga 1 Musim Depan Mohammed Rashid Dilepas Persib
Bandung, sekilasjabar.co - Persib Bandung kembali mengumumkan pemain yang dilepas setelah berakhirnya kompetisi Liga 1 2021-2022, kali ini Mohammed Rashid resmi diumumkan tidak akan memperkuat Maung...
Kapolri Siapkan Strategi Wujudkan Mudik yang Aman dan Sehat Bagi Masyarakat
Jakarta, sekilasjabar.co - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan kepada seluruh jajarannya untuk memastikan faktor keamanan dan kesehatan masyarakat yang melakukan mudik Lebaran atau...














