Label: pemkot bandung
Pemkot Bandung Tegaskan Penanganan Jenazah Covid-19 di TPU Cikadut Sesuai Prosedur
Bandung, sekilasjabar.co - Penanganan jenazah Covid 19 di TPU Cikadut sudah sesuai prosedur, dan Pemerintah Kota Bandung telah memiliki regulasi yang sesuai terkait penanganan...
Vaksinasi Covid-19 Dosis Kedua Mulai Disuntikkan
Bandung, sekilasjabar.co - Vaksin Covid-19 dosis kedua mulai disuntikkan kepada para penerima yang telah melewati rentang 2 minggu dari penyuntikan pertama pada 14 Januari...
PD Kebersihan Kota Bandung Kini Miliki Inovasi Menabung Sampah Jadi Emas
Bandung, sekilasjabar.co - Perusahaan Daerah (PD) Kebersihan Kota Bandung kini miliki inovasi, yakni menabung sampah jadi emas. Program tersebut merupakan turunan dari Kurangi Pisahkan...
Yana Mulyana Tegaskan Sebanyak 91 Kelurahan Dapatkan Sertifikasi Tanah yang Baik
Bandung, sekilasjabar.co - Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana mendorong agar sebanyak 91 kelurahan di Kota Bandung mendapatkan sertifikasi tanah yang baik, benar, dan...
Selama Dua Pekan PSBB Proporsional, Sebanyak 31 Pelaku Usaha Disegel dan...
Bandung, sekilasjabar.co - Selama pelaksanaan PSBB Proporsional di Kota Bandung pada 11-25 Januari 2021, Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Bandung menindak 31 pelaku usaha....
PSBB Proporsional Diperpanjang, Mal Tutup Jam 8 Malam
Bandung, sekilasjabar.co -Wali Kota Bandung, Oded M. Danial mengeluarkan Peraturan Wali Kota (Perwal) No 3 Tahun 2021. Hal itu dilakukan seiring dengan perpanjangan pelaksanaan...
Gin Gin Ginanjar Pastikan Ketersediaan Hewan dan Daging Sapi di Kota...
Bandung, sekilasjabar.co - Kenaikan harga daging sapi yang terus melonjak bukan karena berkurangnya ketersediaan hewan. Kenaikan harga akibat adanya kenaikan harga daging sapi di...
Kota Bandung Perpanjang PSBB Proporsional Hingga 8 Februari 2021
Bandung, sekilasjabar.co - Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Proporsional di Kota Bandung akan berlanjut sampai 8 Februari 2021 mendatang.
"Perwal PSBB tetap masih dilanjutkan,...
BKPP Kota Bandung Bakal Gelar Program Manajemen Talenta
Bandung, sekilasjabar.co - Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kota Bandung bakal menggelar program Manajemen Talenta pada tahun 2021 ini. Program ini merupakan upaya...
Sebanyak 62 Pejabat Fungsional Pemkot Bandung Dilantik
Bandung, sekilasjabar.co - Sebanyak 62 Pejabat Fungsional di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung dilantik Wali Kota Bandung.
Mereka diantaranya memiliki jabatan fungsional seperti, Asisten apoteker,...
Oded Tegaskan Kota Bandung Harus Menang Lawan Pandemi Covid-19
Bandung, sekilasjabar.co - Wali Kota Bandung, Oded M Danial menegaskan, Kota Bandung harus memenangkan perang melawan pandemi Covid-19. Tak hanya itu, ekonomi Kota Bandung...
Mang Oded Minta Kampus Berinovasi Nyata Bagi Masyarakat
Bandung, sekilasjabar.co - Sebagai salah satu pusat pengembangan ilmu pengetahuan, perguruan tinggi harus hadir memberikan inovasi yang bisa dilihat oleh masyarakat. Sebab di tengah...
Buruan SAE Arcamanik Tingkatkan Ketahanan Pangan Plus Wisata Agraris
Bandung, sekilasjabar.co - Program Buruan SAE (Pekarangan Sehat, Alami, dan Ekonomis) yang digagas Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mampu meningkatkan ketahanan pangan masyarakat perkotaan. Salah...
Satgas Anti Rentenir Kota Bandung Fasilitasi dan Berikan Solusi kepada Para...
Bandung, sekilasjabar.co - Sejak terbentuk tiga tahun lalu, Satgas Anti Rentenir Kota Bandung telah melayani sekitar 5.720 pengaduan dari warga yang terjerat atau menjadi korban...














